SAMBEL Goreng HATI KENTANG
Bahan:
10 bh hati ayam
400 gram kentang
Bumbu halus:
10 siung bawang merah
2 siung bawang putih
100 gram cabe (cabe merah keriting campur cabe rawit merah, dan cabe merah gendut , sesuai selera pedasnya)
2 buah cabe merah besar iris tipis buang bijinya
Garam, gula merah, dan kaldu jamur secukupnya.
Bumbu tambahan:
2 cm lengkuas, geprek
2 lembar daun salam
gula jawa
asem jawa
Cara membuat: -Rebus hati ayam bentar
Tiriskan, potong dadu, goreng bentar sisihkan.
- potong dadu kentang goreng bentar tiriskan
Tumis bumbu halus dan bumbu tambahan sampai matang, aduk terus sampai bumbu memerah matang, koreksi rasa. Masukkan hati ayam dan kentang ke dalam bumbu,
Terakhir masukkan pete, aduk rata. (Skg ga pake )
Siap disajikan.
from Resep Masakan Emak-Emak https://resepemakemak.blogspot.com/2022/07/resep-sambel-goreng-hati-kentang.html
via Nasuha Blog
Resep SAMBEL Goreng HATI KENTANG
0 komentar:
Posting Komentar