Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Yang Nikmat

Pada kali ini saya mau share tentang Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Yang Nikmat. Dan berjumpa lagi dengan saya di blog Nasuha Blogdan bagi teman teman yang ingin blog ini update terus silahkan berkomentar ya . .. ^_^ Baca juga tentang postingan saya sebelumnya :
Siang... kali ini kami akan membagikan resep udang tepung yang sangat menggugah selera yang bisa anda praktekkan dan sajikan untuk keluarga tercinta. Untuk membuatnya anda bisa siapkan bahan-bahan dibawah ini lalu ikuti langkah cara membuatnya. Berikut adalah bahan dan resepnya, selamat mempraktekkan yah anda happy cooking.


Bahan:
  • Cumi dengan kualitas bagus dan masih segar, siapkan sebanyak 500 gr, lalu di bersihkan, cuci, serta potong-potong menjadi bulatan-bulatan
  • Siapkan jahe segar sebanyak ukuran 2 cm, langsung di memarkan
  • Siapkan bawang putih biasa sebanyak ¼ sendok teh, dan di haluskan
  • Siapkan garam sesuaikan saja
  • Siapkan merica sesuaikan saja
Bahan sebagai pencelup :
  • Tepung terigu yang berprotein sedang, sediakan sebanyak 100 gr
  • Baking powder, sebanyak ½ sendok teh
  • Merica yang bubuk, sebanyak ¼ sendok teh
  • Air es biasa, sebanyak 150 ml
  • Gula pasir putih, sebanyak ¼ sendok teh
  • Garam dapur, sebanyak ½ sendok teh
  • Bawang putih halus, sebanyak ½ sendok makan
Bahan sebagai lapisan :
  • Tepung terigu dengan protein tinggi, sebanyak 200 gr
  • Tepung jenis maizena, sebanyak 2 sendok makan
  • Bawang putih yang bubuk, sebanyak 1 sendok teh
  • Kaldu bubuk, banyaknya 1 sendok teh
  • Merica yang bubuk, sebanyak ¼ sendok teh
  • Garam dapur halus, sebanyak ½ sendok teh
Cara Membuat:
  1. Langkah yang pertama, anda sediakan dua wadah yang berbeda pisahkan diantara ke dua bahan pencelup serta bahan untuk lapisan. Kemudian masukkan potongan-potongan cumi yang telah barusan di bersihkan ke bagian bahan pencelup, lalu angkat serta guling-gulingkan ke bagian tepung untuk lapisan, cubit bagian cumi hingga bisa terlihat kriting.
  2. Berikutnya panaskan minyak sayur di dalam sebuah panci, kemudian langsung goreng cumi tersebut. Goreng dengan memakai api kompor yang agak pansa besar, supaya dari tekstur daging dari cumi tidak alot kenyal. Jika matang tinggal Angkat saja.
  3. Diamkan cumi hingga minyaknya dapat berkurang, dan masukan kedalam toples yang kedap udara supaya bisa dimakan kapan saja.
  4. Yang terakhir, adalah menikmati menu Cumi goreng tepung renyah.

Sekian blog yang dapat saya bagikan tentang Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Yang Nikmat

. biar tetap update blognya silahkan berkomentar Di Nasuha Blog sekian dari saya permalink untuk post kali ini adalah https://nasuhafikri.blogspot.com/2016/09/resep-cara-membuat-cumi-goreng-tepung.html

CONVERSATION

0 komentar:

Posting Komentar

Back
to top