Resep SPAGHETTI TELOR

Pada kali ini saya mau share tentang Resep SPAGHETTI TELOR. Dan berjumpa lagi dengan saya di blog Nasuha Blogdan bagi teman teman yang ingin blog ini update terus silahkan berkomentar ya . .. ^_^ Baca juga tentang postingan saya sebelumnya :

 Resep SPAGHETTI TELOR


Mau ngabuburit nyari ta'jil tapi hujan terus tiap sore, mau ke pasar juga ga bisa. Untungnya selalu sedia La Fonte Pasta di rumah. Masak apa aja jadi gampang. Bingung mau dimasak apa juga tingga melipir ke IG La Fonte Pasta Bisa] dan recook deh resep yang ada disana. Kali ini aku recook Makaroni Telor, tapi di rumah tinggal sisa spaghetti La Fonte aja... Akhirnya jadi deh spaghetti telor ala aku.
resep yang cocok buat kamu bikin disaat kepepet! Caranya gampang dan rasanya pasti enak.
SPAGHETTI TELOR
Bahan:
- 100 gr Spaghetti–LAFONTE, rebus al dente
- 2 butir telur
- 1 siung bawang putih, cincang
- ½ sdt kaldu instan bubuk
- 1 sdt garam
- ½ sdt merica bubuk
- 1 batang daun bawang, iris halus
- 3 sdm minyak goreng
- Saus sambal botolan secukupnya
Cara membuat:
1. Kocok telur dengan garpu, tambahkan bawang putih, kaldu instan, garam, merica bubuk, dan daun bawang. Kocok rata.
2. Masukkan Spaghetti– LAFONTE yang sudah direbus, aduk rata.
3. Panaskan cetakan kue cubit di atas api, olesi sedikit minyak goreng. Tuangkan adonan hingga penuh. Panggang hingga matang, angkat. Lakukan hal yang sama hingga adonan habis. Sajikan dengan saus sambal.
Dengan La Fonte #PastaBisaSemuaBisa menu familiar #PastiEnakDipastain
Cek website Pasta Bisa di bio untuk resep lainnya ya, Dears! @nhaaarosita @xyrzmaa_ @bunda_nazia777 Selamat mencoba, 🙂



La Fonte Pasta Bisa] @komunitasibubaru



from Resep Masakan Emak-Emak https://resepemakemak.blogspot.com/2022/04/resep-spaghetti-telor.html
via Nasuha Blog

Resep SPAGHETTI TELOR

Sekian blog yang dapat saya bagikan tentang Resep SPAGHETTI TELOR

. biar tetap update blognya silahkan berkomentar Di Nasuha Blog sekian dari saya permalink untuk post kali ini adalah http://nasuhafikri.blogspot.com/2022/04/resep-spaghetti-telor.html

CONVERSATION

0 komentar:

Posting Komentar

Back
to top