Resep takjil Kolak labu Kuing sederhana

Pada kali ini saya mau share tentang Resep takjil Kolak labu Kuing sederhana. Dan berjumpa lagi dengan saya di blog Nasuha Blogdan bagi teman teman yang ingin blog ini update terus silahkan berkomentar ya . .. ^_^ Baca juga tentang postingan saya sebelumnya :

Resep Kolak Labu Kuning Sederhana 

Resep takjil Kolak labu Kuing sederhana
Resep takjil Kolak labu Kuing sederhana



Bahan-bahan Kolak Labu Kuning :

  • Labu kuning 350 gram ( dipotong sesuai selera )
  • Santan instan 65 mili liter
  • Air 400 mili liter
  • Gula merah 100 gram
  • Garam sedikit saja

Cara Membuat Kolak Labu Kuning :

  1. Langkah awal campur semua bahan yang sudah disiapkan ke dalam panci , aduk rata .
  2. Jerang diatas api sedang hingga labu kuningnya lunak dan matang sambil terus diaduk . 
  3. Jika dirasa sudah enak , angkat dan sajikan selagi hangat ataupun dingin .

Sekian blog yang dapat saya bagikan tentang Resep takjil Kolak labu Kuing sederhana

. biar tetap update blognya silahkan berkomentar Di Nasuha Blog sekian dari saya permalink untuk post kali ini adalah https://nasuhafikri.blogspot.com/2018/05/resep-takjil-kolak-labu-kuing-sederhana.html

CONVERSATION

0 komentar:

Posting Komentar

Back
to top